Latest Post

Mengapa Pemerintah dan Muhammadiyah sering berbeda dalam menentukan Awal dan Akhir Ramadhan?

| Selasa, 09 Juli 2013
Baca selengkapnya »


Tak dapat dipungkiri, perdebatan dan perbedaan mengenai penetapan awal puasa ramadhan maupun awal Idul Fitri hampir setiap tahun terjadi. Hampir setiap tahun kaum muslimin disibukkan dengan masalah “kapan memulai puasa dan kapan berhari raya?”. Para pemimpin dan pengurus ormas-ormas  Islam seperti NU, Persis, dan Muhammadiyah serta organisai lain disibukkan berijtihad untuk memastikan kapan puasa tahun itu dimulai dan berakhir, sementara masyarakat dibingungkan dengan berbagai keputusan yang dibuat  lembaga-lembaga Islam yang terkadang keputusannya berbeda-beda. Bahkan akhir-akhir ini masyarakat sering dikacaukan oleh seruan untuk memulai puasa atau berhari raya dengan berpedoman pada awal puasa dan idul fitri di Saudi Arabia.

Mengapa Pemerintah dan Muhammadiyah sering berbeda dalam menentukan Awal dan Akhir Ramadhan?

Posted by : Unknown on :Selasa, 09 Juli 2013 With 0komentar
Tag :

SEHARUSNYA KITA SELALU MENANGIS

| Kamis, 04 Juli 2013
Baca selengkapnya »


Pernahkah Anda menangis -dalam keadaan sendirian- karena takut siksa Allâh Ta’ala? Ketahuilah, sesungguhnya hal itu merupakan jaminan selamat dari neraka. Menangis karena takut kepada Allâh Ta’ala akan mendorong seorang hamba untuk selalu istiqâmah di jalan-Nya, sehingga akan menjadi perisai dari api neraka. Nabi Shallallâhu 'Alaihi Wasallam bersabda:

 “Tidak akan masuk neraka seseorang yang menangis karena takut kepada Allâh sampai air susu kembali ke dalam teteknya. Dan debu di jalan Allâh tidak akan berkumpul dengan asap neraka Jahannam”.( HR. AT-TIRMIDZI,  AN-NAS‘, AHMAD ,  AL-HÂKIM)

SEHARUSNYA KITA SELALU MENANGIS

Posted by : Unknown on :Kamis, 04 Juli 2013 With 0komentar

UMAR YANG PRIHATIN KEPADA RAKYATNYA ?

| Rabu, 03 Juli 2013
Baca selengkapnya »
Sahabat ? kisah apa yang lebih menyentuh jiwa kecuali kisah keteladanan yang penuh hikmah dan makna .. Untuk itu mari kita baca dan simak kisah teladan berikut ini. Semoga menjadi inspirasi…


Krisis itu masih melanda Madinah. Korban sudah banyak berjatuhan. Jumlah orang-orang miskin terus bertambah. Khalifah Umar Bin Khatab yang merasa paling bertanggung jawab terhadap musibah itu, memerintahkan menyembelih hewan ternak untuk dibagi-bagikan pada penduduk.

UMAR YANG PRIHATIN KEPADA RAKYATNYA ?

Posted by : Unknown on :Rabu, 03 Juli 2013 With 2komentar
Tag :

SUDAHKAH LISAN KITA BERISTIGHFAR KEPADA ALLAH S.W.T HARI INI ?

| Senin, 01 Juli 2013
Baca selengkapnya »
Saudaraku..
Ali bin Abu Thalib ra pernah berkata:

“Sungguh mengherankan, orang yang putus asa (dari rahmat Allah) padahal ia mempunyai jalan selamat.”
Ada yang berkata, “Apakah jalan selamat itu?.”

Ia menjawab, “Memperbanyak istighfar.” (Mawa’izh as shahabah, Shalih Ahmad al Syami).

SUDAHKAH LISAN KITA BERISTIGHFAR KEPADA ALLAH S.W.T HARI INI ?

Posted by : Unknown on :Senin, 01 Juli 2013 With 0komentar
Tag :

Bagaimana Hakikat Cinta dalam Al-Quran ?

|
Baca selengkapnya »

“Dijadikan indah pada (pandangan) manusia kecintaan kepada apa-apa yang diingini, Yaitu: wanita-wanita, anak-anak, harta yang banyak dari jenis emas, perak, kuda pilihan, binatang-binatang ternak dan sawah ladang. Itulah kesenangan hidup di dunia, dan di sisi Allah-lah tempat kembali yang baik (surga).” (QS. Ali-Imran (3): 14) 


Ada beberapa hikmah yang dapat kita petik dari ayat di atas, di antaranya:

Bagaimana Hakikat Cinta dalam Al-Quran ?

Posted by : Unknown on : With 0komentar
Tag :
Next Prev
▲Top▲