Latest Post

MA’RIFATULLAH

| Sabtu, 02 November 2013
Baca selengkapnya »

 MA’RIFATULLAH PUNCAK AQIDAH ISLAM

 TUJUAN
Setelah mengikuti penjelasan materi ini pemirsa diharapkan mampu :
1.      Menunjukkan Karakteristik Aqidah Islam
2.      Mengungkapkan pengertian ma’rifatulah
3.      Menunjukkan urgensi ma’rifatullah
4.      Menunjukkan sarana ma’rifatullah
5.      Menunjukkan pengaruh ma’rifatullah

POKOK-POKOK MATERI


1.      KARAKTERISTIK AQIDAH ISLAM
Aqidah Islam adalah Aqidah Rabbaniy (berasal dari Allah ) yang bersih dari pengaruh penyimpangan dan subyektifitas manusia. Aqidah Islam memiliki karakteristik berikut ini :

    1.      Al Wudhuh wa al Basathah ( jelas dan ringan) tidak ada kerancuan di dalamnya seperti yang terjadi pada konsep Trinitas  dsb. 

MA’RIFATULLAH

Posted by : Unknown on :Sabtu, 02 November 2013 With 0komentar

Jilbab Hati atau Jilbab Aurat Dulu?

|
Baca selengkapnya »


 Yang penting hatinya berjilbab dulu…baru memakai jilbab beneran”.

Saya belum berani berjilbab … belum pantas”.
Sebenarnya sudah pingin sekali berjilbab, Mbak … tapi aku masih seperti ini. Pantaskah?”

Kita mungkin pernah mendengar ungkapan–ungkapan demikian atau yang sejenis. Kemarin, sahabat saya sendiri pun mengatakan hal serupa. Pertanyaan baliknya, “Jika merasa belum pantas mengenakan jilbab, apakah tidak berjilbab akan lebih pantas?”

Merasa diri masih banyak kekurangan, sah–sah saja. Memang lebih baik demikian daripada merasa diri sudah numero uno, sudah good enough sehingga tidak perlu memperbaiki segala yang masih perlu direnovasi. 

Kewajiban kita adalah introspeksi diri agar kita tidak termasuk orang–orang yang merugi karena hari ini tidak lebih baik dari kemarin. Tapi untuk urusan berjilbab, ceritanya lain.

Jilbab Hati atau Jilbab Aurat Dulu?

Posted by : Unknown on : With 0komentar
Next Prev
▲Top▲